No.
|
Jenis
|
Pengertian
|
Penyebab
|
Cara Mengatasi
|
1
|
Pengangguran Normal.
|
Golongan angkatan kerja yang betul betul
tidak mendapatkan pekerjaan karena pendidikan dan keterampilan yang tidak
memadai.
|
-
Pendidikan dan keterampilan yang tidak
memadai.
|
-
Menempuh wajib belajar 9 tahun atau pendidikan yang
lebih tinggi..
-
Mengikuti BLK dan sejenisnya.
Misalnya
: Kursus , Magang. .
|
2.
|
Pengangguran
Terselubung / pengangguran tidak kentara
|
Golongan
angkatan kerja yang melakukan pekerjaan tetapi hasilnya tidak maksimum/Tidak
maksimal.
|
-
Faktor solidaritas.
-
Kelebihan jumlah tenaga kerja (sempitnya lapangan
pekerjaan).
|
-
Mengurangi jumlah kebutuhan.
-
Menghemat pengeluaran.
-
Menginformasikan lapangan pekerjaan di daerah lain.
-
Mobilitas( memindahkan ) tenaga kerja ke daerah lain
|
3.
|
Pengangguran Terbuka / total.
|
Golongan angkatan kerja yang betul betul
tidak mendapatkan kesempatan kerjasehingga tidak mendapatkan penghasilan.
|
-
Lapangan kerja lebih sedikit dari
angkatan kerja.
-
Kurangnya keterampilan kerja.
-
Rendahnya pendidikan.
|
-
Menciptakan lapangan kerja sendiri.
-
Lebih banyak mencari pengalaman /
ketrampilan guna dapat bersaing.
|
4.
|
Pengangguran
Friksional.
|
Pengangguran
yang ditimbulkan karena adanya perbedaan antara kecakapan yang disyaratkan
dunia kerja tidak sama dengan kecakapan yang dimiliki oleh tenaga kerja.
|
-
Dinamika ekonomi berubah.
-
Adanya kendala waktu ,informasi dan kondisi geografis antara pelamar kerja
dengan pembuka lapangan pekerjaan.
|
-
Menarik investor baru , dengan cara
deregulasi dan debiokrasasi.
-
Memberikan bantuan pinjaman lunak dan
bantuan lain untuk memacu kehidupan industri kecil.
|
5.
|
Pengangguran Musiman.
|
Pengangguran yang terjadikarena pergantian
musim sehingga mempengaruhi jumlah pekerjaan yang tersedia di beberapa industri.
|
-
Adanya pergantian musim.
|
-
Pelatihan ketrampilan lain selain di
bidang yang sudah di geluti.
-
Menginformasikan lowongan pekerjaan
yang ada di sektor lain kepada masyarakat.
|
6.
|
Pengangguran
Konjungtural.
|
Pengangguran
yang terjadi karena berkurangnya permintaan barang dan jasa.
|
-
Berkurangnya permintaan barang dan jasa.
|
-
Meningkatkan daya beli masyarakat.
-
Mengatur bunga bank agar tidak terlalu
tinggi.
|
7.
|
Pengangguran Struktural.
|
Pengangguran yang muncul akibat perubahan
struktur ekonomi.
|
-
Adanya perubahan struktur ekonomi.
|
-
Menyediakan lapangan pekerjaan.
-
Mengadakan pelatihan tenaga kerja
-
Menarik investor.
|
8.
|
Pengangguran
Sukarela/
Valountary.
|
Pengangguran
yang terjadi karena adanya orang yang masih dapat bekerja tetapi dengan
sukarela, dia tidak mau bekerja karena mungkin sudah cukup dengan kekayaan
yang dimiliki.
|
-
Karena adanya seseorang yang masih
dapat bekerja tetapi dengan sukarela,
dan tidak mau bekerja karena mungkin sudah cukup dengan harta yang
dimilikinya.
|
-
Menarik investor baru dengan cara
deregulasi dan debriokratisasi.
-
Memberikan bantuan pinjaman lunak dan
bantuan lain untuk memacu kehidupan industry kecil.
|
9.
|
Pengangguran Deflasioner.
|
Pengangguran yang disebabkan karena
lowongan pekerjaan tidak cukup untuk menampung pencari kerja.
|
-
Karena lowongan pekerjaan sudah tidak
cukup untuk menampung pencari kerja lain.
|
-
Pelatihan tenaga kerja.
-
Menarik investor baru.
|
10.
|
Pengangguran
Teknologi.
|
Pengangguran
yang disebabkan karena kemajuan teknologi, yakni dengan pergantian tenaga
manusia menjadi tenaga mesin.
|
-
Karena majunya teknologi yang
menggantikan tenaga manusia menjadi tenaga mesin.
|
-
Pengenalan teknologi yang ada sejak
usia dini.
-
Pelatihan tenaga pendidik untuk
menguasai teknologi baru yang harus disampaikan pada anak.
|
Kamis, 13 November 2014
Macam-Macam Pengangguran
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar